Bagi kamu yang ingin membeli gitar namun masih bigung dengan tipe dan produk gitar yang baik, mungkin artikel saya ini bisa membantu Kalian untuk memilih Gitar Akustik yang Kalian inginkan.
Sebetulnya banyak sekali gitar akustik dengan kualitas tinggi dengan harga terjangkau di pasaran. Tapi alangkah baiknya sebelum membeli kita tau gitar yang pas dan sesuai dengan selera Kalian. Ketika Kalian ingin membeli gitar tentu tau jenis dan karakter suara yang Kalian inginkan tentu juga dengan bajet uang yang dimiliki. Berikut ini adalah 10 Gitar Akustik Terbaik :
1. Gitar Fender CD-60 Dreatnought
- Fitur Gitar ini produk dari Fender dengan seri CD-60 Dreadnought dengan body gitarberbahan kayu Mahoni yang dilapisi X bracing begitu juga dengan sisi body gitar. Untuk bagian Neck gitar dengan 20 fret fingerboard dan bridge di buat dengan kayu Rosewood.
- Karakter Sound Desain ini tergolong cantik dengan bentuk body yang lebar sehingga menghasilkan suara yang berkarakter tebal dengan komposisi bas dan low mid yang berimbang sehingga terkesan jernih pada suaranya. Gitar ini coco untuk bermain solo blues akustik dengan tonjolan bulatan suara low mid yang bulat. Untuk suara pada open string terasa crunch dengan resonsi yang maksimal.
- Harga Gitar Harga Gitar Akustik Fender CD-60 Dredhnought ini sekitar 3 jutaan.
2. Gitar Washburn WD7S Harvest Series
- Fitur Gitar ini diproduksi oleh Washburn dengan seri WD7S Harvest Series dengan body gitar berbahan kayu top spruce solid dengan sisi body gitar terbuat dari kayu mahoni dengan finish dengan warna plitur. Warna Plitur juga dimainkan pada bagian neck gitar dengan 20 fret fingerboard dan bridge dengan matrial kayu Rosewood.
- Karakter Sound Gitar Kualitas tinggi namun dengan harga yang terjangkau. Neck gitar dan tampilan 6 senar yang memudahkan tangan untuk menjangkau freatboard gitar cocok untuk pemula yang sedang belajar bermain gitar. Gitar ini bahkan di akui oleh sebagaian penyanyi rock yang diakui sebagai gitar kesayangan karena suaranya pada nada tinggi terdengar kering dan bulat dengan karakternya yang mid-ragee.
- Harga Gitar Harga Gitar Washburn WD7S Harvest Series ini sekitar 4 jutaan.
- Fitur Gitar ini diproduksi oleh LAG dengan seri T100D Stage yang dimiliki julukan dari produsennya sebagai handsome devils dengan body gitar berbahan kayu cedar merah dengan sisi dan belakang gitar terbuat dari kayu mahoni gelap. Pada bagian neck gitar dibuat dari kayu mahoni yang finish satin berkualitas tinggi. Bagian papan menggunakan kayu Rosewood Indonesia dengan fret yang memudahkan jari-jari menjemah bagian fret. Untuk kamu yang suka teknik kecepatan dalam bermain gitar, mungkin gitar ini cocok untuk Anda.
- Karakter Sound Gitar ini tergolong gitar dengan kualitas tinggi dengan tampilan suara warm dibalut dengan kemasan low-end dan tone yang bening. Gitar ini juga diakui oleh pakar gitar sebagai gitar akustik yang mirip dengan suara karakter High-End yang nilainya puluhan juta dengan harga yang masih terjangkau gitar ini cocok untuk Anda.
- Harga Gitar Gitar LAG T100D Stage Series Dreadnought sekitar 7 juta
- Fitur Gitar ini produ dari Martin dengan seri LX1 Little Martin. Dengan bbody gitar berbahan Kayu Cemara begitu juga dengan sisi-sisi dan belakang body gitar yang di finish pres laminating. Pada bagian neck gitar dibuat tipis yang dilapisi dengan kayu rosewood India pada bagia fretboard dengan fret 20. Gitar ini menonjolkan bentuk body yang kecil dan pegangan yang setang yang tipis.
- Karakter Sound Martin merupakan salah satu produsen alat musik dengan kualitas suara yang terbaik. Karakter 6 senar pada gitar mengeluarkan suara sonik yang kuat dan unsur ngebass dan clean meski dalam permainan rhytme section.
- Harga Gitar Akustik LX1 Little Martin sekitar 5 juta
- Fitur Gitar Produk Guide seri GAD D-125 bahan bodynya dinuat dari kayu top mahoni begitu juga bagian sisi dan belakang gitar. Pada bagaian bridge dan papan setang dibuat dari bahan kayu rosewood. Sedangkan bagian neck gitar dibuat tipis menggunakan ayu Mahoni. Gitar ini juga dilengkapi dengan Hard Case jadi lebih aman dibawa saat berpergian.
- Karakter Sound Gitar ini di desain dengan suara jernih yang alami mengacu pada bentuk bahan body yang dibikin seperti warna asli kayunya. Sustain yang panjang dalam memainkan melodi dan rentang suara yang lebar dalam memainkan rhytem pada kunci gitar maupun senar lepas membuat gitar ini dicap sebagai gitar hight-end layaknya gitar mahal berharga puluhan juta.
- Harga Harga Gitar Akustik Guide GAD D-125 Kurang lebih sekitar 10 jutaan. Harga yang cukup fantastis bagi pemula tapi melihat dari kualitas gitar suara yang dimiliki dan tidak diragukan lagi meski tergolong mahal namun harga ini terjangkau menurut yang sudah mahir memainkan Gitar.
0 komentar:
Posting Komentar